Pengertian Animasi dan Animasi 2D
Animasi adalah sebuah gambar bergerak yang terbentuk dari berbagai kumpulan obyek atau gambar yang disusun secara beraturan untuk mengikuti alur pergerakan yang telah ditentukan pada setiap segmen atau tiap waktu yang terjadi.
Seiring perkembangan dari animasi itu sendiri, maka animasi dibedakan menjadi animasi 2D dan animasi 3D. Animasi 2D adalah sebuah animasi yang menggunakan sketsa gambar yang digerakan satu persatu sehingga gambar tersebut tampak seperti nyata dan bergerak. Gambar animasi 2D dapat menggunakan gabar jenis vektor ataupun bitmap
Baca Juga: Pengertian dan Macam Lensa Sebagai Asesoris Kamera
Teknik Animasi 2D
Pengertian animasi secara konsep adalah sebuah proses merekan dan memainkan kembali serangkaian gambar statis untuk bisa mendapatkan ilusi pergerakan dari gambar tersebut. Berdasarkan teknik dalam pembuatan animasi 2D, Animasi 2D dapat dibedakan menjadi 2 jenis yaitu sebagai berikut:
1. Teknik Animasi Manual (Cell Animation)
Teknik Animasi Manual adalah sebuah teknik animasi yang paling lama dari segi usia. Pada teknik ini animasi 2D dibuat dari rangkaian gambar yang dibuat dari lembaran celluloid (lembar transparan) yang berlapis-lapis.
Pada pembuatan animasi tradisional setiap gerakan digambar satu per satu diatas cell. Obyek utama yang mengekploitasi gerak dibuat terpisah dengan latar belakang dan latar depan yang statis. Dengan demikian background dan latar depan hanya dibuat sekali saja. hal ini digunakan untuk menyiasati pembuatan gambar yang terlalu banyak.
Baca Juga: Operasi Dasar Penggunaan Kamera
2. Teknik Animasi 2D komputer
Seiring perkembangan teknologi informasi dan komputer pembuatan animasi dapat dilakukan menggunakan komputer. Pada pembuatan animasi 2D sederhana, mulai dari perancangan model yang pengisian suara (dubbing) dapat dilakukan dengan menggunakan komputer. Dalam hal ini tentunya sangat membantu sekali dalam pembuatan animasi, selain itu juga hasil animasi 2D komputer terlihat lebih bagus. Selain itu dalam pembuatan animasi 2D komputer memungkin kita untuk dapat melakukan perubahan dengan cepat jika terjadi kesalahan.
Arsip Blog
-
▼
2019
(70)
-
▼
Maret
(28)
- Pengertian dan Teknik Animasi 2D
- Sistem Operasi Close Source - Jenis Sistem Operasi...
- Sistem Operasi Open Source - Jenis-jenis Sistem Op...
- Spesifikasi Dell XPS 13 9000 2019 Flagship 13.3" F...
- Spesifikasi Dell Inspiron 13 5000 2019 Flagship 13...
- Spesifikasi HP 2019 Flagship 15.6" HD Business Laptop
- Spesifikasi Dell Inspiron 17 7000 2019 Flagship 17...
- Spesifikasi HP X360 Chromebook 2019 Flagship 11.6"...
- Spesifikasi Laptop Lenovo Thinkpad X1 Yoga 3rd Gen...
- Spesifikasi Laptop Lenovo ThinkPad X1 Yoga 2nd Gen...
- Spesifikasi Dell G3 17.3" Full HD Gaming Laptop
- Spesifikasi Dell Inspiron 7572 15.6" FHD IPS Truel...
- Spesifikasi HP Pavilion x360 15.6" FHD Touchscreen...
- Spesifikasi Lenovo Thinkpad T480s Ultrabook (20L7-...
- Jenis Sistem Operasi jaringan berdasarkan layanan ...
- Spesifikasi Newest Premium Flagship HP Pavilion 15...
- Spesifikasi ASUS ZenBook UX430UN UltraBook Laptop
- HP 14" HD Lightweight Chromebook Laptop Dengan Pro...
- Newest Lenovo Ideapad 330S, Laptop With Processor ...
- Acer Chromebook 315 Laptop With AMD Dual-Core A4-9...
- Pengertian dan Fungsi Utama Sistem Operasi Jaringan
- Karakteristik Sistem Operasi Jaringan
- Newest Dell 3189 Convertible Chromebook 11.6" HD I...
- Latest_Dell Vostro Real Business Laptop With Core ...
- ASUS E402WA-WH21 Lightweight and Portable Laptop P...
- 2019 Newest HP 14" Lightweight Business Chromebook...
- ASUS 2-in-1 15.6" FHD Ultra-Accurate Touchscreen P...
- HP 17.3 inch (1600 x 900) HD+ Pale Gold Laptop
-
▼
Maret
(28)
LEBELS
sungsangitcctv.blogspot.com. Diberdayakan oleh Blogger.
0 komentar:
Posting Komentar